Silaturahmi Dandim Jepara Bersama Lsm, Ormas dan Media Ajak Wujudkan Jepara Mulus
JEPARA- Kilasfakta.com, | Silaturahmi dan Sinergitas yang dilaksanakan oleh Dandim 0719 Jepara Letkol Arm Ranna Hidfitriyadi dengan, ormas, LSM dan media diruang makodim, Kecamatan Jepara, Kabupaten Jepara, Jumat 16/1/2025. Acara…
Inovasi Ketahanan Pangan Tingkat Nasional, Desa Kaliwedi Raih Juara 1
SRAGEN – Kilasfakta.com – Desa Kaliwedi, Kecamatan Gondang, Kabupaten Sragen, sukses mengukir prestasi gemilang di tingkat nasional. Desa ini berhasil dinobatkan sebagai Juara 1 Lomba Inovasi Ketahanan Pangan Desa dan…
Tongkat Komando Kapolres Jepara Resmi Berganti, AKBP Hadi Kristanto Jabat Kapolres Baru
Kilasfakta.com, | JEPARA – Polres Jepara | Tongkat komando Kapolres Jepara resmi berpindah tangan. Jabatan Kapolres Jepara kini diemban oleh AKBP Hadi Kristanto menggantikan AKBP Erick Budi Santoso. Prosesi serah…
Waspada Fenomena Super Flu Di Musim Hujan, Dinas Kesehatan Jelaskan Tips Pencegahan
PEKALONGAN – Kilasfakta.com, Memasuki musim penghujan, Kepala Dinas Kesehatan Kota Pekalongan, Puji Winarti, mengeluarkan imbauan resmi bagi masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap persebaran penyakit flu. Secara khusus, ia menyoroti munculnya…
Polwan Cantik Dikerahkan Bantu Memasak Untuk Pengungsi Bencana Alam
JEPARA – Kilasfakta.com, | Kepolisian Resor(Polres) Jepara, Polda Jawa Tengah, menerjunkan Polwan di Dapur Umum guna membantu proses penanganan bencana longsor dan banjir, seperti Desa Tempur Kecamatan Keling, Sumberejo Kecamatan…
Banjir Rendam Desa Glonggong Jakenan, Jalur Alternatif Pati–Rembang Lumpuh dan Warga Tak Bisa Berjualan
PATI – Kilasfakta.com, Banjir kembali melanda wilayah selatan Kabupaten Pati. Kali ini, genangan air merendam jalur alternatif Pati–Rembang di Desa Glonggong, Kecamatan Jakenan, Minggu (11/1/2026). Akibatnya, akses jalan sepanjang kurang…
Rapat Pemilihan Pengurus (RPP) PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Jenar Berjalan Sukses
SRAGEN – Kilasfakta.com – Dalam rapat yang berlangsung Pimpinan Anak Cabang Pemuda Pancasila Kecamatan Jenar, menunjuk Ronggo sebagai Ketua Panitia RPPAC yang juga menjabat Kabid O K MPC Pemuda Pancasila…
Gerakan Penghijauan Kendeng, Ratusan Bibit Pohon Ditanam di Hutan Larangan
PATI – Kilasfakta.com, Semangat menjaga kelestarian lingkungan kembali digaungkan melalui kegiatan bertema “Hutan Hijau Nafas Bumi Terjaga” yang digelar di rumah Suroso, Gapoktanhut Keben Makmur Sejahtera, Minggu (11/1). Kegiatan ini…
Serikat Karyawan DPD Perhutani KPH Pati Inisiasi Aksi Tanam Pohon Peduli Kendeng
PATI – Kilasfakta.com, Serikat Karyawan (Sekar) DPD Perhutani KPH Pati menunjukkan komitmen nyata dalam menjaga kelestarian Pegunungan Kendeng dengan menginisiasi kegiatan penanaman pohon bertema “Hutan Hijau Nafas Bumi Terjaga”. Kegiatan…
Hujan Deras Seharian, Banjir Meluas ke Pati Selatan Rendam Dua Kecamatan
PATI – Kilasfakta.com, Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kabupaten Pati sejak Sabtu (10/1/2026) menyebabkan banjir semakin meluas. Setelah sebelumnya melanda wilayah utara dan tengah, kini banjir merendam kawasan Pati…
